Jangan Salahkan Keadaan Karya: Fauzi Saputra (Finalis LCP Batch 4)

Table of Contents

 

Jangan Salahkan Keadaan

Karya: Fauzi Saputra


Riuhnya keributan,

Menumbuhkan kebencian

Malam yang kelam,

Membuatnya dendam

Perihal orang dewasa sebagai penguasa

Yang haus akan nafsunya

Menjalani kehidupan tanpa kasih sayang

Seketika harapannya hilang!!

Iapun menyalahkan keadaan

Yang menuntunnya pada kematian.

Keadaan tidak pernah salah

Manusianya yang pongah!

Iapun sangat menyesali,

Terlambat untuk menyadari

Berharap di ampuni segala dosanya

Hidup dengan tenang di dalam nirwanaNYA.

                                                                                                Cilegon Banten, 15 Maret 2021


تعليق واحد

anisa_kajiba 5‏/6‏/2021، 8:47 ص Delete
Sampaikan padanya.. tak apa kalah, tak apa koyak asal jangan berhenti.
Beri tahu ia, keadaan tak pernah memihak, peluang tak pernah memberi kabar.
Dia yang harus terus bergerak..