Mau Ikut Lomba Menulis Gratis? Daftar Sekarang!

Kirana Nararya Rasendriya Reswara - Untuk Indonesia Tercinta (LCP 13)

Admin

Kirana Nararya Rasendriya Reswara
Untuk Indonesia Tercinta

Di tanah ini kita dilahirkan
Di tanah ini kita menghirup udara penuh kesejukan
Di tanah ini kita disediakan air untuk kita minum
Di tanah ini kita disuguhkan melimpahnya kekayaan alam

Relakah kau jika semuanya direnggut?
Olah kerakusan kapitaslis pemuja kemewahan
Kita bangsa Indonesia
Bangsa besar dengan sejarah besar

Tidakkah kita berontak melihat penjajahan bangsa
Mengatasnamakan kebebasan bertopeng reformasi
Harta kita di jarah, kehormatan kita terinjak
Dimana engkau wahai para pejuang bangsa? 
Akankah kau diam melihat semua ini?

Untuk Indonesia tercinta
Mari perjuangkan hak kemerdekaan kita
Untuk berdiri di tanah air Indonesia
Menjaga kemerdekaan untuk tetap merdeka
Untuk kesejahateraan bangsa
Untuk Indonesia yang lebih berkarya

Probolinggo, 01 Agustus 2022

Posting Komentar

Oops!
It seems there is something wrong with your internet connection. Please connect to the internet and start browsing again.
AdBlock Detected!
We have detected that you are using adblocking plugin in your browser.
The revenue we earn by the advertisements is used to manage this website, we request you to whitelist our website in your adblocking plugin.